Beranda Spesifikasi Gadget Spesifikasi Lengkap Andromax R, Smartphone 4G Dari Smartfren

Spesifikasi Lengkap Andromax R, Smartphone 4G Dari Smartfren

0
Spesifikasi Lengkap Andromax R, Smartphone 4G Dari Smartfren – Andromax R adalah varian tertinggi dari jajaran smartphone 4G yang baru saja dirilis oleh Smartfren pada awal Juni 2015 lalu. Ya, ia merupakan salah satu dari 5 smartphone pertama dari smartfren yang sudah mendukung konektivitas super cepat 4G LTE.
Andromax R 4G

Ia memiliki layar IPS yang memiliki bentang 5 inch secara diagonal. Layar ini memiliki resolusi 1080 x 720 pixel (HD), resolusi yang cukup tajam untuk perangkat sekelasnya. Tidak hanya dari segi layar saja, Andromax R juga telah dibekali dengan prosesor Quad-core dari Qualcomm Snapdragon 410 dengan clockspeed 1.2 GHz plus dukungan RAM 1 GB dan sudah berjalan dengan sistem operasi Android versi 5.0 Lollipop. Adapun spesifikasi lengkap dari Smartfren Andromax R adalah sebagai berikut :

Dukungan Jaringan : 2G GSM & CDMA, 3G EVDO (CDMA), 4G LTE
Dukungan SIM Card : Dual SIM
 
Jenis layar : IPS OGS dengan dukungan 16 juta warna
Bentang layar : 5 inch dengan resolusi 1080 x 720 (HD)
Memory Internal : 8 GB
Slot memory eksternal : Ada, microSD hingga 32 GB
 
WLAN : Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
NFC : Tidak ada
Bluetooth : Ya, v4.0
USB : Ya, microUSB v2.0
Radio : FM Radio
GPS : Ya, dengan dukungan A-GPS
 
Kamera Belakang : 8 Megapixel autofocus
LED Flash : Ada, Dual-LED Flash
Kamera Depan : 5 Megapixel dengan LED Flash
 
Chipset : Qualcomm Snapdragon 410
CPU : Quad-core 1.2 GHz
GPU : Adreno 306
RAM : 1 GB
Baterai : Li-Ion 2200 mAh removable
Sistem operasi : Android versi 5.0 Lollipop
 
Fitur Lainnya : Dolby digital plus audio.

BERIKAN KOMENTARMU

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini